Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "bpip"

bpip

Pp Ipnu Protes Larangan Berjilbab Paskibraka 

PP IPNU Protes Larangan Berjilbab Paskibraka 

  • calendar_month Jumat, 16 Agt 2024
  • 0Komentar

Harianterbit.id – Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama buka suara tentang viralnya dugaan larangan berjilbab untuk anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka). Wakil Sekretaris Pimpinan Pusat Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama Slamet Robiansyah. Ia menyesalkan adanya dugaan larangan penggunaan hijab pada anggota Paskibraka. Karena menurutnya, seharusnya tidak ada larangan tersebut, karena sangat bertentangan dengan Pancasila dan […]

Purna Paskibraka Duta Pancasila Diminta Menjadi Benteng Negara

Purna Paskibraka Duta Pancasila Diminta Menjadi Benteng Negara

  • calendar_month Kamis, 17 Feb 2022
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID, JAKARTA – Badana Pembinaan Ideologi Pencasila (BPIP) menetapkan Purna Paskibraka Duta Pancasila  angakatan sebelum 2021 gelombang pertama di Jakarta, (17/02/2022). Sekretaris Dewan Pengarah BPIP Mayor Jenderal TNI (Purn) Wisnu Bawa Tanaya, S.I.P meminta Purna Paskibra Duta Pancasila di seluruh Indonesia dapat menjadi benteng negara terutam dalam menjaga Pancasila. “Saya mengajak kepada adik-adik Purna Paskibraka […]

Bpip Sambut Baik Usulan Menpan-Rb Tentang Asn Diwajibkan Baca Pancasila

BPIP Sambut Baik Usulan Menpan-RB Tentang ASN Diwajibkan Baca Pancasila

  • calendar_month Kamis, 17 Jun 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID JAKARTA – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Menyambut baik usulan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diwajibkan membaca naskah Pancasila dalam satu minggu dua kali. “Kita (BPIP) harus mendukungdan mensosialisasikan program kementerian tersebut” ucapu Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah BPIP Romo Antonius Benny Susetyo Kamis, (17/6/2021) […]

Peringatan Hari Lahir Pancasila Presiden Jokowi Pimpin Upacara

Peringatan Hari Lahir Pancasila Presiden Jokowi Pimpin Upacara

  • calendar_month Selasa, 1 Jun 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID BOGOR – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memimpin upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2021, Selasa (1/6/2021) pagi. Presiden bertindak selaku inspektur upacara dari Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, sedangkan pelaksanaan upacara dipusatkan di halaman Gedung Pancasila, Kementerian Luar Negeri RI, DKI Jakarta, yang diikuti oleh peserta dengan jumlah terbatas. Bertindak selaku perwira upacara […]

Film Dinilai Efektif Bumikan Nilai-Nilai Pancasila

Film Dinilai Efektif Bumikan Nilai-nilai Pancasila

  • calendar_month Kamis, 27 Mei 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID JAKARTA – Salah seorang Selebritis Indonesia Olivia Zalianty mendorong Pemerintah untuk mendukung dunia perfilman di Indonesia.Ia mengaku film di Indonesia terutama tentang nilai kebangsaan kurang maksimal, padahal menurutnya film merupakan kekuatan alat propaganda. “Kita belajar sejarah itu bukan hanya mengingat masa lalu, tetapi juga untuk membaca masa depan”, ucapnya saat menjadi narasumber di media […]

expand_less