Stasiun

Mudik Ceria dan Penuh Makna, KAI Daop 1 Pastikan Fasilitas Layanan di Stasiun Nyaman dan Aman
- calendar_month Senin, 18 Mar 2024
- 0Komentar
Harianterbit.id, Jakarta – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi memberikan slogan atau tagline untuk mudik tahun 2024 dengan tema “Mudik Ceria dan Penuh Makna”. Menanggapi hal tersebut, Manager Humas Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 1 Jakarta Ixfan Hendriwintoko mengatakan, KAI mendukung penuh pernyataan dari Menhub Budi Karya Sumadi untuk mengakomodir masyarakat dalam mudik lebaran tahun […]

KAI Tebar Diskon 38.000 Tiket Berikut Nama KA Pada Promo Ramadhan untuk Daop 1 Jakarta
- calendar_month Minggu, 17 Mar 2024
- 0Komentar
Harianterbit.id, Jakarta – PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan program Ramadan Festive 2024, dimana masyarakat dapat membeli total lebih dari 38.000 tiket kereta api dengan dengan potongan harga khusus. Manager Humas KAI Daop 1 Jakarta, Ixfan Hendriwintoko mengatakan pada promo Ramadan Festive 2024 dilaksanakan dengan 2 mekanisme yaitu Promo Reguler dengan kuota 32.720 tempat duduk […]

Kereta Api Jadi Moda Transportasi Angkutan Lebaran yang Paling Diminati, KAI Daop 1 Jakarta Ucapkan Terima kasih
- calendar_month Jumat, 15 Mar 2024
- 0Komentar
Harianterbit.id, Jakarta – Momen Ramadhan tahun 2024 sudah memasuki hari ke-3, tak lama lagi tradisi pulang kampung halaman atau mudik kekampung halaman akan tiba waktunya mendekati Lebaran. Pada tahun ini, momen mudik Lebaran menggunakan moda transportasi Kereta Api masih menjadi yang tertinggi dipilih masyarakat untuk pulang kekampung halaman. Berdasarkan survei dari Badan Kebijakan Transportasi yang […]

Simak! KAI Daop 1 Jakarta Mohon Maaf Atas Keterlambatan Kedatangan dan Keberangkatan KA
- calendar_month Kamis, 14 Mar 2024
- 0Komentar
Harianterbit.id, Jakarta – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta menyampaikan permohonan maaf atas terganggunya perjalanan kereta api yang berangkat dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasarsenen akibat adanya banjir di wilayah Semarang, dikarenakan curah hujan yang masih tinggi mulai hari Rabu (13/3) s.d hari ini Kamis (14/3). Manager Humas Daop 1 Jakarta Ixfan Hendriwintoko […]

Sebanyak 344 Perjalanan KA Tambahan dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen Untuk Angkutan Lebaran q445 H/2024 Masih Tersedia
- calendar_month Senin, 11 Mar 2024
- 0Komentar
Harianterbit.id, Jakarta – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta telah membuka pemesanan tiket kereta api tambahan Lebaran mulai hari Rabu (6/3) lalu. Sampai dengan saat ini KA-KA Tambahan untuk periode Angkutan Lebaran dari tanggal 31 Maret hingga 21 April 2024 sebanyak 344 perjalanan KA dengan rata-rata per hari sebanyak 16 Kereta Api Jarak […]