Polri

100 Hari Kerja Kapolri Dinilai Memiliki Semangat Kepolisian yang Demokratis
- calendar_month Sabtu, 8 Mei 2021
- 0Komentar
HARIANTERBIT.ID JAKARTA – Jenderal Listyo Sigit Prabowo resmi menjabat sebagai Kapolri selama 100 hari kerja pada 8 Mei 2021. Ia resmi dilantik sebagai orang nomor satu di Korps Bhayangkara itu pada 27 Januari 2021 lalu. Sepanjang perjalannya itu, kinerja dan upaya yang dilakukan Jenderal Sigit dalam melakukan perubahan internal dan penegakan hukum dinilai sudah sesuai […]