Penyerangan Tokoh Agama

Penyerangan Tokoh Agama , Bukhori Desak Polri Tangkap Pelaku Penembakan
- calendar_month Senin, 20 Sep 2021
- 0Komentar
HARIANTERBIT.ID JAKARTA – Anggota Komisi VIII DPR RI Bukhori Yusuf mengecam insiden kekerasan yang menyasar dua tokoh agama di Kota Tangerang dan Kota Makassar. Bukhori mendukung langkah cepat polisi untuk segera menyelesaikan kasus tersebut dan menjerat pelaku dengan hukuman yang berat. Sebelumnya diberitakan, terjadi insiden penembakan yang menewaskan seorang ustaz di Kelurahan Kunciran, Kecamatan Pinang […]