Paspor

Keren, Kuota Khusus Percepatan Paspor di Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Bekasi
- calendar_month Minggu, 23 Feb 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Bekasi – Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Bekasi saat ini telah mengimplementasikan penerbitan Paspor Elektronik 100 presen. Dalam keteranganya di Instagram Imigrasi menjelaskan bahwa bagi pemphon paspor non-elektronik di aplikasi M-paspor, maka secara otomatis kuota tidak tersedia. Selanjutnya, bagi masyarakat yang paspor nya rusak atau hilang. Saat ini tidak perlu lagi untuk daftar […]