Kurban di Hari Idul Adha

Resmi, Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1444 H Jatuh Pada 29 Juni 2023
- calendar_month Minggu, 18 Jun 2023
- 0Komentar
HarianTerbit.id, Jakarta | Sidang isbat untuk menentukan awal Zulhijah 1444 H selesai digelar. Pemerintah menetapkan Idul Adha atau 10 Zulhijah 1444 H jatuh pada 29 Juni 2023. Pengumuman mengenai keputusan hasil sidang isbat Idul Adha 1444 H disampaikan Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa’adi dalam jumpa pers di kantor Kementerian Agama, Minggu (18/6/2023). Hadir dalam […]

Semangat Idul Adha, NU Kabupaten Serang Bagikan Daging Kurban Untuk Masyarakat
- calendar_month Rabu, 13 Jul 2022
- 0Komentar
KAB.SERANG – NU Care LAZISNU Kabupaten Serang menyembelih hewan kurban sebanyak dua sapi dan delapan ekor kambing. Kegiatan tersebut dilakukan pada dua zona, penyembelihan pertama di Pondok Pesantren Nur Elfalah, Kubang Petir, Kab Serang. Dan penyembelihan kedua di Kantor PCNU Kab. Serang, pada Selasa (12/7). Ketua NU Care LAZISNU Kab Serang Ahmad Edwar menyampaikan, pada […]