KAMTIBMAS

Jaga Sinergitas, MMCC Siap Dukung Polri Ciptakan Kamtibmas
- calendar_month Rabu, 2 Apr 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Medan – Medan Media Cyber Club (MMCC) siap mendukung Polri dalam menjaga dan menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif khususnya melalui Media. Sebab, peran media saat ini sangat berpengaruh ke kondusifitas Kamtibmas. Hal itu ditegaskan Koordinator MMCC, Amirsyam, S. Pdi dalam keterangannya, belum lama ini. “Kami siap mendukung Polri dalam menjaga dan memelihara Kamtibmas melalui […]