Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » berita banten » Halaman "4"

berita banten

Polres Metro Tangerang Berhasil Ungkap Komplotan Spesialis Begal Ponsel

Polres Metro Tangerang Berhasil Ungkap Komplotan Spesialis Begal Ponsel

  • calendar_month Senin, 25 Jul 2022
  • 0Komentar

KOTA TANGERANG – Polisi menangkap 6 (enam) orang pelaku spesialis begal ponsel yang beraksi menggunakan senjata tajam di Wilayah Hukum Polres Metro Tangerang Kota. Bahkan, dalam satu malam, komplotan begal tersebut beraksi di lima titik lokasi yang berbeda. Sadisnya, Aksi begal tersebut menyebabkan salah satu korban di Neglasari mengalami luka bacok pada bagian mata hingga […]

Semangat Idul Adha, Nu Kabupaten Serang Bagikan Daging Kurban Untuk Masyarakat

Semangat Idul Adha, NU Kabupaten Serang Bagikan Daging Kurban Untuk Masyarakat

  • calendar_month Rabu, 13 Jul 2022
  • 0Komentar

KAB.SERANG – NU Care LAZISNU Kabupaten Serang menyembelih hewan kurban sebanyak dua sapi dan delapan ekor kambing. Kegiatan tersebut dilakukan pada dua zona, penyembelihan pertama di Pondok Pesantren Nur Elfalah, Kubang Petir, Kab Serang. Dan penyembelihan kedua di Kantor PCNU Kab. Serang, pada Selasa (12/7). Ketua NU Care LAZISNU Kab Serang Ahmad Edwar menyampaikan, pada […]

Perempuan Tani Hkti Banten Gelar Bakti Sosial Untuk Disabilitas

Perempuan Tani HKTI Banten Gelar Bakti Sosial untuk Disabilitas

  • calendar_month Senin, 11 Jul 2022
  • 0Komentar

KOTA SERANG – Memasuki paruh kedua tahun ini, sejumlah kegiatan dan aksi sosial mulai dilakukan oleh Organisasi Perempuan Tani HKTI Provinsi Banten. Bertepatan dengan hari Raya Idul Adha 2022 Perempuan Tani HKTI Banten (PTHKTI Banten) membagikan paket sembako berupa beras, minyak, kopi, gula, mie dan beberapa pakaian untuk penyandang disabilitas di Kota Serang, Banten. Sesuai […]

Smkn-6 Kota Serang Salah Satu Sekolah Yang Semakin Diminati Masyarakat

SMKN-6 Kota Serang Salah Satu Sekolah yang Semakin Diminati Masyarakat

  • calendar_month Kamis, 30 Jun 2022
  • 0Komentar

Kasemen Kota Serang – SMKN -6 Kota Serang Provinsi Banten, adalah merupakan salah satu lembaga pendidikan sekolah kejuruan yang juga saat ini merupakan salah satu sekolahan favorit bagi setiap wali murid yang akan melanjutkan putra putrinya di sekolah kejuruan, yakni smkn-6 Kota Serang Provinsi Banten. Juga telah diketahu bersama, sebelumnya bahwa pada kesempatan tahun tahun […]

Wow..!! Sedang Menunggu Pelanggan, Tiga Pengedar Pil Koplo Ditangkap Satresnarkoba Polres Serang

WOW..!! Sedang Menunggu Pelanggan, Tiga Pengedar Pil Koplo Ditangkap Satresnarkoba Polres Serang

  • calendar_month Minggu, 15 Mei 2022
  • 0Komentar

SERANG  – Tiga orang pengedar pil koplo jenis tramadol dan hexymer , ditangkap Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Serang di tiga lokasi di wilayah Kabupaten Serang dan Kota Serang, Sabtu (14/05/2022). Ketiga pelaku tersebut ternyata sedang menunggu pelanggannya. Tersangka AF (24) warga Kecamatan Serang, Kota Serang ditangkap saat sedang nongkrong di Jalan Ki Tapa Kota Serang, […]

Jelang 2024, Pospera Banten Gelar Rapat Akbar

Jelang 2024, Pospera Banten Gelar Rapat Akbar

  • calendar_month Senin, 21 Feb 2022
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID SERANG – Menjelang tahun politik 2024, Pospera Banten mulai bergerak. Para aktivisnya melakukan konsolidasi dan pelatihan, akhir pekan ini. Ketua DPD Pospera Banten, Akhmad Yuslizar menegaskan rapat akbar berupa konsolidasi dan pelatihan akan diikuti 8 DPC se Banten plus 2 kelompok mahasiwa. Baca Juga : Minyak Goreng dan Kedelai Langka, Wakil Ketua DPRD Banten Minta […]

Satreskrim Polres Serang Kota Tindak Lanjut Proses Penyidikan Kasus Pemerkosaan Gadis Difabel

Satreskrim Polres Serang Kota Tindak Lanjut Proses Penyidikan Kasus Pemerkosaan Gadis Difabel

  • calendar_month Sabtu, 29 Jan 2022
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID, SERANG KOTA – Sesuai dengan rekomendasi gelar perkara khusus oleh Polres Serang Kota yang di asistensi oleh Bidpropam Polda Banten, Bagian Pengawasan Penyidikan (Bagwasidik) Ditreskrimum Polda Banten dan Bidkum Polda Banten yang dilaksanakan di Polda Banten hari Selasa (25/01) lalu. Dan atas rekomendasi gelar perkara tersebut, kemudian dilakukan kembali gelar perkara khusus di Polres Serang […]

Ombudsman Banten Buka Posko Di Imigrasi Kelas I Serang

Ombudsman Banten Buka Posko di Imigrasi Kelas I Serang

  • calendar_month Rabu, 3 Nov 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID SERANG – Dalam rangka mendekatkan pelayanan kepada masyarakat dan sosialisasi mengenai Ombudsman Republik Indonesia, Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Banten (Ombudsman Banten) lakukan PVL On The Spot di Kantor Imigrasi Kelas 1 Serang. Kegiatan ini dilakukan pada Senin, 1 November 2021 bertempat di Kantor Imigrasi Kelas 1 Serang. PVL On The Spot adalah kegiatan Penerimaan […]

Sambut Hut Tni Ke -76, Korem 064 Adakan Donor Darah

Sambut HUT TNI ke -76, Korem 064 Adakan Donor Darah

  • calendar_month Kamis, 23 Sep 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID SERANG – Dalam rangka menyambut HUT TNI ke-76 Tahun 2021, Korem 064/MY bersama Denkesyah 03.04.04 Serang dan menggandeng PMI Kabupaten Serang menggelar kegiatan donor darah yang bertempat di Aula Denkesyah 03.04.04 Serang Jln Ahmad Yani Cipare Kec. Serang Kota Serang. Kamis (23/09/2021) Pada pelaksanaan kegiatan donor darah tersebut diikuti oleh personil Korem 064/MY dan […]

Relawan Kampanyekan Ahy Saat Hut Sby Di Serang

Relawan Kampanyekan AHY Saat HUT SBY di Serang

  • calendar_month Senin, 20 Sep 2021
  • 0Komentar

HARIANTERBIT.ID SERANG – Sebagai ucapan rasa syukur dalam rangka Bulan Bhakti Demokrat, Peringatan Hari Ulang Tahun Presiden Ke-6 Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), dan upaya mengenalkan Agus Harimurti Yudhoyono sebagai pemimpin masa depan bangsa, Relawan AHY Untuk Indonesia (RAHAYU INDONESIA) terus bergerilya menyapa masyarakat sambil memberikan bantuan sosial. Seperti dilakukan oleh Relawan RAHAYU INDONESIA […]

expand_less