Daerah

Hanya Untungkan Pengusaha, PKN Minta Polisi Tutup Galian C Ilegal di Lebak
- calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Lebak – Pemantau Keuangan Negara (PKN) Menggelar aksi Demo di depan gedung Polres Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Dalam aksi tersebut, sejumlah masa membawa bendera kuning yang melambangkan bahwa Aparat Penegak Hukum di Kabupaten Lebak telah mati dalam mengurus persoalan Pertambangan ilegal. “Yang pantas kami suguhkan hanya menyematkan bendera kematian ke Polres Kabupaten Lebak, Bendera […]

Kejati Banten Diminta Usut Temuan BPK Rp33 Miliar yang Diduga Belum Dikembalikan ke Kas Daerah
- calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Jakarta – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten diminta untuk merespon temuan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terkait anggaran Rp33 Miliar lebih yang diduga belum dikembalikan ke kas daerah. Pernyataan tersebut diungkapkan oleh Sekjen Matahukum Mukhsin Nasir, Sabtu (2/8/2025) “Ya memang liat dari beberapa media tentang temuan BPK terkait anggaran Rp33 Miliar di Lebak belum dikembalikan. […]

Thomas Trikasih Lembong Bebas Penjara Hari Ini
- calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Jakarta – Mantan Menteri Perdagangan Tom Lembong telah resmi mendapatkan abolisi dari Presiden Prabowo Subianto. Keputusan Presiden (Keppres) tentang pemberian abolisi untuk Tom Lembong telah terbit. “Alhamdulillah Keppres sudah ditandatangan, Kami sudah dapat Keppres langsung dari Pak Sufmi Dasco, Keppres sedang menuju ke sini,” kata kuasa hukum Tom Lembong, Ari Yusuf Amir di Lapas Cipinang, Jakarta Timur, Jumat […]

Dua Rumah Ludes, Sijago Merah Hebohkan Warga Kampung Kuranten Pandeglang
- calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Pandeglang – Dua rumah milik Wawi dan Jumhani di Kampung Kuranten RT 04 RW 04, Kelurahan Saruni, Kecamatan Majasari, Kabupaten Pandeglang, ludes dilalap si jago merah, Kamis (31/7/2025). Berdasarkan informasi yang dihimpun, api pertama kali diketahui berasal dari atap rumah milik Wawi. Warga sekitar yang melihat kejadian itu mengetahui api sudah membesar dan membakar […]

Warga Bojong Leles Keluhkan Kabel Wifi Terpasang Semrawut
- calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Lebak – Jaringan Aktivis Nusantara (JAN) Banten soroti keberadaan kabel internet yang Semrawut di Kampung Pancur, Desa Bojongleles, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Lebak, Diduga Milik Perusahaan JIE NET. Selama ini kabel internet yang ada di lokasi tersebut dipasang sembarang tanpa mengindahkan unsur estetika keindahan tata ruang. Pemasangan kabel wifi di Kampung Pancur disinyalir tidak melalui […]

Ombudsman Banten Awasi Penilaian Kompetensi dan Potensi ASN Pemprov Banten
- calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
- 0Komentar
HarianTerbit.id –Serang, 31 Juli 2025 – Kepala Ombudsman RI Perwakilan Banten melakukan pengawasan terhadap penyelenggaraan penilaian kompetensi dan potensi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Provinsi Banten. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Assessment Center Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Banten Lantai 3 pada periode 29 hingga 31 Juli 2025. Dalam kegiatan tersebut, Kepala […]

DPR RI Tegaskan Pentingnya Keadilan bagi Palestina
- calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menyambut baik hasil Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Internasional di Markas Besar PBB yang menghasilkan kerangka kerja solusi dua negara (Two-State Solution) sebagai upaya penyelesaian konflik Palestina–Israel. Namun, Wakil Ketua DPR RI Sukamta menegaskan bahwa dokumen tersebut masih memerlukan penguatan substansi agar tidak sekadar menjadi simbol diplomasi, melainkan […]

Matahukum Desak Satpol PP dan DPRD Tindak Lanjut Tambang Ilegal di Lebak
- calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
- 0Komentar
Harianterbit id Lebak – Sekjen Matahukum Menyoroti Langkah DPRD kabupaten Lebak yang Viral di media sosial beberapa waktu lalu melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke galian-galian yang ada di wilayah Curugbitung Kabupaten Lebak, Banten. menurutnya mereka tidak berhenti sampai disitu. “Harus ada tindakan lebih lanjut, jangan hanya sekedar tindakan seremonial, harusnya kalo memang tambang tersebut ilegal, […]

Ahmad Fauzi: Bencana Tak Perlu Ditakuti
- calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Pandeglang – Alam Indonesia adalah berkah, namun juga mengandung risiko. Keindahan bentang alamnya yang memesona berdiri di atas kenyataan geologis yang tak bisa diabaikan. Indonesia, termasuk wilayah Banten, terletak di jalur cincin api yang rawan bencana dan karenanya, kesiapsiagaan menjadi kebutuhan mutlak. Dalam semangat itu, Anggota DPR RI Fraksi Kebangkitan Bangsa (PKB), Dr. Ahmad […]

Ungkap Kasus Kematian, Komisi III DPR Apresiasi Polda Metro Jaya
- calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
- 0Komentar
Harianterbit.id Jakarta – Ketua Komisi III DPR Habiburokhman mengapresiasi Polda Metro Jaya (PMJ) yang dinilai berhasil mengungkap kasus kematian diplomat Kementerian Luar Negeri (Kemlu) berinisial ADP (39). Habiburokhman menilai kasus kematian ini sudah terang dan jelas. “Sebagai Ketua Komisi III kami mengapresiasi kinerja Polri khususnya PMJ yang mengungkap kasus meninggalnya diplomat muda dengan terang dan […]